Antonio Conte Pergi, Allegri Jadi Pengganti Kembali Terjadi

Antonio Conte Pergi, Allegri Jadi Pengganti Kembali Terjadi? informasi tersebut di dapatkan oleh tim Master303.

Meski tidak mengatakannya secara blak-blakan, namun sepertinya Antonio Conte sudah mengucapkan selamat tinggal pada fans Inter Milan. Conte diyakini bahwa ia tidak akan jadi pelatih Inter lagi untuk musim depan.

Sebenarnya tidak ada yang salah dengan yang di kerjakan oleh Conte. Dia sudah bekerja sebaik mungkin dengan membawa proyek revolusi tim. Hasilnya pun sangat memuaskan, Inter sukses finis di peringkat kedua Serie A dan juga berhasil mencapai babak final Liga Europa.

Singkatnya, Conte telah membangun fondasi untuk perkembangan Inter. Tim mereka sudah mulai mantap, hanya tinggal memasukkan satu atau dua pemain baru lagi.

Namun, entah kenapa kabar kepergian Conte mulai mencuat beberapa pekan lalu. Tidak jelas asal-usulnya darimana, namun kabarnya karena Conte terlibat konflik dengan petinggi Inter, juga ada rumor bahwa Conte mendapatkan ancaman, keluarganya terancam.

Ucapan Perpisahan Conte?

“Kami harus menganalisis secara keseluruhan musim, mengamati semuanya dengan tenang, dan mencoba merencanakan masa depan Inter, entah dengan saya atau tanpa saya.”

Itulah salah satu potongan Ucapan Conte usai Inter dikalahkan Sevilla di final Liga Europa 2019/20, Sabtu (22/8/2020) dini hari WIB tadi. Inter telah berjuang sebaik mungkin dan sempat unggul, tapi pada akhirnya takluk 2-3.

“Keadaan berjalan sulit dan kami bisa mendapatkan jalan keluar. Rasanya luar biasa untuk saya bisa menjadi pelatih Inter, saya sangat berterima kasih pada pemilik yang mengizinkan saya mendulang pengalaman hebat ini,” imbuh Conte.

Kalimat tersebut jelas mengindikasikan bahwa ada kemungkinan kepergiannya, meskipun Conte sendiri sepertinya belum mengambil keputusan final. Dia bakal terlebih dahulu berdiskusi dengan petinggi klub.

Komentar Conte itu jelas membuat banyak muncul spekulasi kepergiannya. Kini menurut Sky Sport Italia, Inter telah siap untuk mengejar Massimiliano Allegri Apabila nanti jadi memecat Conte.

Tentu skenario tersebut terasa familier bagi sepak bola Italia. Beberapa tahun lalu, Allegri juga penah menggantikan Conte hanya dua hari sebelum Juventus memulai pramusim 2014/15, keputusan tersebut terbukti tepat, Allegri mempersembahkan lima gelar Serie a untuk Juve.

Ketika itu Allegri didatangkan oleh Beppe Marotta, petinggi Juventus, yang kini telah menjabat sebagai General Manager di Inter Milan.

Demikian informasi atas Antonio Conte Pergi, Allegri Jadi Pengganti Kembali Terjadi? dari Situs Bola Terpercaya.

By Tl