Prediksi Bola Barcelona vs PSV Eindhoven 18 September 2018 – Pada laga perdana Grup B Liga Champions 2018/19, klub Raksasa Liga Spanyol, Barcelona akan menjamu PSV Eindhoven di stadion Camp Nou, Selasa (18/9/2018) malam nanti. Keduanya pun kini sedang dalam kondisi yang on fire, dimana Barcelona adalah salah satu favorit juara sedangkan PSV bermodalkan kepercayaan diri optimal.
Seperti yang dilaporkan oleh Situs Main Bolayang merupakan Agen Bola Terpercaya,, Kedua tim juga berharap dapat mendulang tiga poin dalam pertandingan kali ini.
Seperti yang diketahui, Blaugrana sendiri baru saja memenangi lima laga kompetitif yang sudah mereka mainkan musim ini. Yakni dengan mendulang kemenangan 2-1 atas Sevilla di Supercopa de Espana, menumbangkan Alaves 3-0, menjinakkan Valladolid 1-0, menghancurkan Huesca 8-2, dan menang 2-1 di kandang Real Sociedad
Alhasil hingga kini mereka berhasil mencetak 14 gol serta hanya kebobolan empat gol. Dimana hal tersebut membuat mereka memimpin di posisi tertinggi klasemen sementara.
Pertemuan kali inipun, menjadikan Barcelona bertekad kuat untuk melanjutkan tren apik tersebut. Dan apabila melihat pertemuan kedua tim selama ini, skuat arahan Ernesto Valverde berhasil meraih dua kemenangan, tiga hasil imbang, dan hanya sekali kalah dari enam pertemuan terakhir kontra PSV.
“Kami semua ingin memenangkan kompetisi ini. Liga Champions selalu menjadi motivasi khusus bagi para pemain dan itu ideal untuk tim,” ujar pelatih Barcelona, Ernesto Valverde.
Meski demikian, menghadapi PSV yang sekarang mungkin akan menjadi hal sulit bagi Barcelona. Hal ini dikarenakan secara statistik, mengalahkan Rood-witten bukan perkara mudah bagi Los Cules. PSV yang baru saja menjalani tujuh laga dengan kemenangan berturut-turut tentunya kini sedang dalam performa terbaik.
Menghadapi laga ini, pelatih PSV meminta anak asuhnya untuk mewaspadai Lionel Messi. Kehadiran Lionel Messi tentunya juga akan cukup merepotkan lini belakang dari PSV.
“Barcelona bukan hanya Messi. Namun, bagi saya. Dia masih yang terbaik di dunia, meskipun terkadang dia tidak memenangkan Ballon d’Or,” kata Van Bommel.
Statistik Pertemuan Kedua Pemain Barcelona vs PSV Eindhoven 18 September 2018
Head To Head Barcelona vs PSV Eindhoven
- 10-12-1997 PSV 2-2 Barcelona (UCL)
- 01-10-1997 Barcelona 2-2 PSV (UCL)
- 19-03-1996 PSV 2-3 Barcelona (UEFA Cup)
- 05-03-1996 Barcelona 2-2 PSV (UEFA Cup)
- 12-04-1978 Barcelona 3-1 PSV (UEFA Cup)
- 29-03-1978 PSV 3-0 Barcelona (UEFA Cup)
Lima pertandingan terakhir Barcelona:
- 15-08-2018 Barcelona 2-0 Boca Juniors (Friendly)
- 19-08-2018 Barcelona 3-0 Alaves (La Liga)
- 26-08-2018 Valladolid 0-1 Barcelona (La Liga)
- 02-09-2018 Barcelona 8-2 Huesca (La Liga)
- 02-09-2018 Sociedad 1-2 Barcelona (La Liga).
Lima pertandingan terakhir PSV Eindhoven:
- 22-08-2018 BATE 2-3 PSV (Kualifikasi UCL)
- 26-08-2018 Zwolle 1-2 PSV (Eredivisie)
- 30-08-2018 PSV 3-0 BATE (Kualifikasi UCL)
- 02-09-2018 PSV 6-1 Willem II (Eredivisie)
- 15-09-2018 Den Haag 0-7 PSV (Eredivisie).
Prediksi Susunan Pemain Barcelona vs PSV Eindhoven 18 September 2018 :
Barcelona (4-3-3): Marc-Andre ter Stegen; Sergi Roberto, Gerard Pique, Samuel Umtiti, Jordi Alba; Ivan Rakitic, Sergio Busquets, Philippe Coutinho; Lionel Messi, Luis Suarez, Ousmane Dembele.
Pelatih: Ernesto Valverde (Spanyol)
PSV Eindhoven (4-2-3-1): Jeroen Zoet; Denzel Dumfries, Daniel Schwaab, Nick Viergever, Angelino; Pablo Rosario, Jorrit Hendrix; Steven Bergwijn, Gaston Pereiro, Hirving Lozano; Luuk de Jong.
Pelatih: Mark van Bommel (Belanda)